Mengikuti Sosialisasi Merdeka Belajar : Transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Pendidikan Tinggi University General
Selamat Pagiย
Yth Bapak Rektor, Para Wakil Rektor serta seluruh Jajaran Pimpinan Universitasย
Mohon ijin menyampaikan informasi bahwaย
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) akan meluncurkan Merdeka Belajar Episode ke- 26: Transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Pendidikan Tinggi.
Kebijakan ini merupakan upaya untuk mendukung pendidikan tinggi dalam beradaptasi lebih cepat dan agar Indonesia bisa bersaing di tingkat dunia.
Merdeka Belajar Episode Ke-26 melanjutkan transformasi di sektor pendidikan tinggi pada dua aspek:
1. standar nasional pendidikan tinggi yang lebih memerdekakan; dan
2. sistem akreditasi pendidikan tinggi yang meringankan beban administrasi dan finansial perguruan tinggi.
Untuk menggerakkan semangat kolaborasi dalam mewujudkan transformasi pendidikan tinggi yang menyeluruh, kami mengundang Saudara untuk hadir secara daring. Peluncuran akan diselenggarakan pada:
hari, tanggal : Selasa, 29 Agustus 2023
waktu : 10.00 s.d. 11.15 WIB
tempat : Kanal Youtube KEMENDIKBUD RI
https://youtube.com/live/vNTmG4OIQZ4?feature=share
#MerdekaBelajar
#StandarNasionaldanAkreditasiDikti
UDAYANA UNIVERSITY